Partisipasi Perempuan dalam Bermedia Untuk Menyukseskan Pemilu 2024

Kota Blitar, kota-blitar.kpu.go.id Dalam rangka meningkatkan partisipasi masyarakat dalam penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024 serta pendidikan pemilih kepada segmen pemilih perempuan, Komisi Pemilihan Umum Kota Blitar bekerjasama dengan IJTI Blitar Raya menyelenggarakan Seminar Nasional, Sabtu (18/03). Bertajuk “Partisipasi Perempuan dalam Bermedia Untuk Menyukseskan Pemilu 2024”, seminar mengahadirkan narasumber Choirul Umam (Ketua KPU Kota Blitar), Rita Triana (Kabid Parekraf Disbudpar Kota Blitar), dan Herik Kurniawan (Ketua IJTI Pusat sekaligus Pimred RCTI).

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Dilihat 51 Kali.